Membagikan artikel dari blog kita ke sosial media adalah salah satu cara untuk mengenalkan blog yang kita punya. Selain untuk mendatangkan pengunjung sekalian juga untuk memberikan informasi ke teman-teman kita bahwa membuat blog itu tidak sesulit yang mereka bayangkan (yang penting ada kemauan). Borgop aja yang masih anak sekolahan udah bisa buat blog...hehe.
Nah...Pada kesempatan ini borgop ingin berbagi informasi bagaimana cara membagikan tulisan di blogspot kita secara otomatis masuk ke sosial media.
Cara Berbagi artikel secara Otomatis ini maksudnya adalah begitu kita publish artikel baru di blog, maka secara otomatis dia akan muncul di akun sosial media kita.
Sosial media yang dimaksud disini adalah: Facebook, Twitter, Linkedin dan App.net.
Berikut adalah caranya:
Yang pertama,
Login ke akun Facebook Anda.
Buka http://apps.facebook.com/rssgraffiti/
Klik tombol Go To Permission Dialog.
Klik OK.
Pilih Publik.
Klik OK.
Klik Add New Publishing Plan.
Ketik nama Feed anda (bebas mau buat nama apa)
Pada Add a New Source:
Tuliskan: http://caraberbagiartikel.blogspot.com/feeds/posts/default
**tulisan warna merah = alamat blog anda.
Kemudian klik Add Source.
Terakhir: Klik SAVE.
Selesai.
Yang kedua,
Cara berbagi artikel ke twitter secara Otomatis.
Pergi ke twitterfeed.com,
klik link di bawah tulisan Login (Sign in with Linkedln, Google, Yahoo!, and more)
Login menggunakan Gmail.
Tulis nama Feed sobat (bebas).
Masukkan alamat Feed dari blog anda.
http://caraberbagiartikel.blogspot.com/feeds/posts/default
atau
http://feeds.feedburner.com/BagikanArtikelIni
kemudian klik "test rss feed" untuk memastikan apakah Feed sudah benar atau salah.
Masuk ke "Continue to Step 2".
klik Authenticate Twitter.
klik Authorize App.
Selesai.
Yang ketiga,
Cara berbagi artikel ke Linkedin dan App net secara Otomatis.
Caranya sama seperti di atas, masih tetap dari twitterfeed.com.
Anda sudah membaca Cara berbagi artikel secara Otomatis, jika menurut anda artikel ini bermanfaat tolong bagikan tulisan ini ke facebook, twitter atau google plus anda. Terimakasih sudah berkunjung ke blog ini.
Nah...Pada kesempatan ini borgop ingin berbagi informasi bagaimana cara membagikan tulisan di blogspot kita secara otomatis masuk ke sosial media.
Cara Berbagi artikel secara Otomatis ini maksudnya adalah begitu kita publish artikel baru di blog, maka secara otomatis dia akan muncul di akun sosial media kita.
Sosial media yang dimaksud disini adalah: Facebook, Twitter, Linkedin dan App.net.
Berikut adalah caranya:
Yang pertama,
Cara berbagi artikel secara Otomatis ke Fan Page di Facebook
Langkah-langkahnya adalah :Login ke akun Facebook Anda.
Buka http://apps.facebook.com/rssgraffiti/
Klik tombol Go To Permission Dialog.
Klik OK.
Pilih Publik.
Klik OK.
Klik Add New Publishing Plan.
Ketik nama Feed anda (bebas mau buat nama apa)
Pada Add a New Source:
Tuliskan: http://caraberbagiartikel.blogspot.com/feeds/posts/default
**tulisan warna merah = alamat blog anda.
Kemudian klik Add Source.
Terakhir: Klik SAVE.
Selesai.
Yang kedua,
Cara berbagi artikel ke twitter secara Otomatis.
Pergi ke twitterfeed.com,
klik link di bawah tulisan Login (Sign in with Linkedln, Google, Yahoo!, and more)
Login menggunakan Gmail.
Tulis nama Feed sobat (bebas).
Masukkan alamat Feed dari blog anda.
http://caraberbagiartikel.blogspot.com/feeds/posts/default
atau
http://feeds.feedburner.com/BagikanArtikelIni
kemudian klik "test rss feed" untuk memastikan apakah Feed sudah benar atau salah.
Masuk ke "Continue to Step 2".
klik Authenticate Twitter.
klik Authorize App.
Selesai.
Yang ketiga,
Cara berbagi artikel ke Linkedin dan App net secara Otomatis.
Caranya sama seperti di atas, masih tetap dari twitterfeed.com.
5 Komentar untuk "Cara berbagi artikel secara Otomatis"
Thanks Dah Berbagi gan
thanks buat infonya :)
artikelnya keren bro, membantu saya untuk mempercepat share artikel ke akun FB,
Cek juga artikel saya ya Bro
http://rahasiaasehat.blogspot.co.id/2016/05/5-ciri-ciri-kemungkinan-kita-terserang.html
Menangkan Jutaan Rupiah dan Dapatkan Jackpot Hingga Puluhan Juta Dengan Bermain di www(.)SmsQQ(.)com
Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
-Situs Aman dan Terpercaya.
- Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
- Proses Setor Dana & Tarik Dana Akan Diproses Dengan Cepat (Jika Tidak Ada Gangguan).
- Bonus Turnover 0.3%-0.5% (Disetiap Harinya)
- Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
-Pelayanan Ramah dan Sopan.Customer Service Online 24 Jam.
- 4 Bank Lokal Tersedia : BCA-MANDIRI-BNI-BRI
8 Permainan Dalam 1 ID :
Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar66
Info Lebih Lanjut Hubungi Kami di :
WA: +855968010699
Skype: smsqqcom@gmail.com
jadi seperti itu caranya makasih yah kak
investing indonesia
Komentar Sobat sangat berharga untuk Blog ini. Tolong Support blog Borgop ya Teman. Terimakasih.